Ketua Umum PPBTPI Jamin Konsumen Memperoleh Benih Yang Berkualitas
28 Juli 2022
by admin
in Berita
JAKARTA – Badaruddin Puang Sabang secara aklamasi terpilih menjadi Ketua Umum Perkumpulan Produsen Benih Tanaman Perkebunan Indonesia (PPBTPI) untuk kepengurusan periode 2022-2027. Mubes PPBTPI juga dibuka oleh Direktorat Jenderal Perkebunan […]